Jakarta, Beritasatu.com - Anggur adalah buah yang populer dan menyegarkan. Selain dimakan mentah, anggur juga diolah menjadi berbagai produk seperti selai, jus, wine, kismis, dan minyak biji anggur.
Belakangan ini, anggur shine muscat tengah menjadi sorotan karena ditemukan residu berbahaya sehingga tidak boleh dikonsumsi. Yuk, simak sejumlah fakta menarik hingga manfaat anggur shine muscat.
SERAMBINEWS.COM - Praktisi ahli kesehatan sekaligus pendakwah, dr Zaidul Akbar membagikan cara menghilangkan bubuk putih yang menempel pada kulit anggur. Saat membeli anggur di tokoh buah ataupun ...
Bapanas memastikan bahwa anggur Shine Muscat yang diimpor ke Indonesia aman untuk dikonsumsi Berdasarkan pengujian laboratorium oleh Bapanas, 240 senyawa residu pestisida diuji dalam anggur Shine ...
FAJAR.CO.ID, JAKARTA -- Anggur Shine Muscat yang menjadi kontroversi karena mengandung residu pestisida yang tinggi, ternyata bisa dibudidayakan di dalam negeri. Anggur jenis impor itu dilaporkan bisa ...
Bisnis.com, JAKARTA - Pemerintah dalam hal ini Badan Pangan Nasional (Bapanas), Badan Karantina Indonesia (Barantin), dan Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) memastikan anggur shine muscat yang ...
Kepala Badan Pangan Nasional (Bapanas) Arief Prasetyo Adi membeberkan hasil uji cepat (rapid test) terhadap residu pestisida anggur Shine Muscat. Rapid test ini sebagai langkah investigasi lebih ...
VIVA – Anggur muscat, anggur yang punya rasa manis dan tekstur super renyah ini sedang menjadi pusat perhatian luas oleh netizen. Ternyata, beredar isu besar soal residu pestisida pada anggur ini yang ...
Kepala Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) RI Taruna Ikrar, mengungkapkan pihaknya akan mengumumkan hasil uji laboratorium terkait keamanan anggur Shine Muscat, Senin, 4 November 2024. Ikrar ...
Tampak petugas melakukan pemeriksaan terhadap Anggur Shine Muscat (Anggur Hijau) di Pontianak, Kalimantan Barat, belum lama ini. TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, PONTIANAK - Heboh Anggur Shine Muscat (Anggur ...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Otoritas keamanan pangan di Thailand, Malaysia, dan Singapura menyatakan anggur Shine Muscat yang beredar di negara tersebut aman. Plh. Deputi Penganekaragaman Konsumsi dan ...